Selasa, 14 Januari 2014

CARA SHARING DATA DI WINDOWS 7

Daripada harus copy ke flasdis terus baru copy ke laptop lain sungguh susah memakan banyak waktu, oleh sebab itu makalha dilakukan sharing data.sharing data pastinya di butuhkan lebih dari 1 laptop atau PC.
pastikan laptop tersebut sudah terkoneksi ke jaringan dengan benar, kalo belum terkoneksi buka saja posting gw yang dulu.
gw anggap sudah terkoneksi ke jaringan so tinggal langkah langkah sharing data di Windows 7

  • pastikan pengaturan pasword sudah terbuka alias tak di pasword lagi. buka Control Panel - Network and Internet -Network Sharing Center - Kemudian pada kolom sebelah kiri pilih Cange Advanced Sharing Settings nanti akan tampil seperti di bawah ini






  • lalu pada Password Proteck saring pilih Turn off password seperti pada gambar di atas
  • Kemudian pilih folder yang akan di Sharing kemudian klik kanan pilih propertis sampai keluar gambar kaya di bawa ini



  • kemudian pilih kolom sharing kemudian klik Share seperti gambar di atas
  • sampai keluar jendela seperti di bawah ini, lalu pilih Everyone- klik add - klik Share -done

  • lakukan langkah di atas pada semua PC atau laptop
  • kedian langkah terakhir adalah panggil secara langsung Ip addres pada windows exploler. lalu ketikan ip addres lawan cnt \\192.168.19.103 lalu tekan enter. 

  • Maka keluarlah folder yang telah di sharing tadi.

  • yossst selesai sudah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar